Jenis-jenis Komputer Berdasarkan Teknologi Elektroniknya

Sunday 27 October 2019



Jenis-jenis Komputer Berdasarkan Teknologi Elektroniknya


Jenis-jenis komputer berdasarkan teknologi elektroniknya

Terdapat #3 macam jenis dan contoh komputer jika ditinjau berdasarkan dari segi teknologi elektroniknya yakni komputer digital, komputer analog dan komputer hibrit. Untuk penjelasan masing-masing komputer tersebut dapat dijelaskan dan diuraikan sebagai berikut.


Pengertian komputer digital
Komputer digital adalah sebuah jenis komputer yang mampu melakukan pengolahan data, dimana data yang diolah dinyatakan dalam bentuk angka duaan atau digit. Pada setiap karakter dinyatakan kedalam kombinasi digit 1 dan digit 0, atau yang lebih familiar (lazim) disebut sebagai bit atau binary digit.


Pengertian komputer analog
Komputer analog adalah sebuah jenis komputer yang dirancang khusus untuk menggambarkan bentuk-bentuk fungsi aritmatika dalam bentuk gambar atau grafis yang berkesinambungan (data sebagai input berkesinambungan). Jika jenis komputer analog ini dibandingkan dengan komputer digital, maka komputer analog kalah dalam hal ketelitian dan kalah dalam kecepatan pengoperasian.


Pengertian komputer hibrit
Komputer hibrit adalah sebuah jenis komputer yang menjadi gabungan (kombinasi) dari kedua jenis komputer diatas (komputer digital + komputer analog), yang mana didalam komputer hibrit ini memiliki peralatan untuk menjembatani antara fungsi analog dan fungsi digital yang disebut dengan converter.


LKP IMBIA

Menyelenggarakan Kursus Komputer  KLASIKAL /PRIVAT

  DESAIN GRAFIS
  TEKNISI KOMPUTER DAN LAPTOP
  DIGITAL MARKETING UNTUK UMKM
  APLIKASI PERKANTORAN

SEGERA DATANG atau  HUBUNGI KAMI :
Jl. . Godean KM 7,5 Perum Munggur 3 No 11, Bantulan Godean Sleman.
089506388946 (WA)
085729848271 WA)


Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Copyright © 2011. KURSUS JOGJA IMBIA - All Rights Reserved